Spesifikasi Genteng Metal Pumaroof
Genteng Metal Pumaroof adalah genteng metal yang berbahan dasar zincalume dengan finishing batuan warna.Tersedia dalam ukuran 2 susun dan satu susun, dengan ketebalan variatif dari 0.25 mm sampai 0.40 mm. Berat permeter kurang lebih 3 kg, cocok digunakan pada proyek proyek sekolah, rumah tinggal ataupun perumahan.
Jual genteng metal murah
Kami jual genteng metal murah yaitu Genteng Metal Pumaroof yang mempunyai keunggulan sebagai berikut:
- bahan atap yang bersifat antipecah, antijamur, antilapuk, dan antirayap sehingga genteng metal mempunyai daya tahan yang tinggi
- mempunyai bobot yang ringan sehingga aman digunakan dan juga merupakan pilihan terbaik untuk daerah rawan gempa
- pemasangan mudah dan cepat sehingga dapat dipasang dalam waktu yang relatif singkat
"GENTENG METAL PUMAROOF MEMBERIKAN GARANSI WARNA TIDAK LUNTUR SELAMA 2 TAHUN"